Apakah Boleh Ibu Hamil Makan Durian?
Ibu hamilharus memperhatikan asupan nutrisi untuk menjaga kesehatannya sendiri dan bayi dalam kandungan. Lantas, apakah boleh ibu hamil makan durian?
Durian merupakan buah favorit banyak orang karena rasanya nikmat dan punya aroma yang khas.
Buah ini juga bisa diolah jadi beragam makanan, seperti es krim durian, serabi kuah durian, hingga sambal tempoyak.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Nutrisi durian untuk kehamilan
Sebelum mengetahui tentang keamanan durian bagi ibu hamil, penting untuk mengetahui nutrisi buah durian. Durian mengandung nutrisi yang penting untuk tubuh, seperti karbohidrat, protein, kalium, serat, niasin, vitamin A, B, C, dan E, antioksidan, folat, kalsium, magnesium, fosfor, zat besi, inc, dan tembaga.
Selain itu, mengutip laman Siloam Hospitals, di balik mitos bahaya makan durian bagi ibu hamil, beberapa nutrisi dalam durian justru dapat membantu memenuhi gizi yang dibutuhkan selama masa kehamilan.
Asam folat di dalam durian bermanfaat untuk membantu mencegah risiko bayi cacat lahir. Sementara itu, serat yang terkandung di dalamnya juga dapat membantu mengatasi atau menurunkan risiko sembelit pada ibu hamil.
Bolehkah ibu hamil makan durian?
![]() |
Terlepas dari nutrisinya, apakah boleh ibu hamil makan durian?
Di beberapa negara Asia, durian memang dianggap tabu bagi ibu hamil karena diyakini dapat menimbulkan panas dalam tubuh sehingga dapat berdampak buruk pada bayi dalam kandungan. Namun, tidak ada bukti ilmiah yang menunjukkan hal tersebut.
Mengutip Parenting FirstCry, durian bermanfaat bagi ibu hamil karena mengandung vitamin dan mineral serta organo-sulfur dan triptofan yang memiliki efek anti-oksidan.
Sifat anti-bakteri, anti-jamur dan anti-mikroba menjadikannya pilihan yang aman bagi perempuan selama kehamilan. Namun, Anda harus berhati-hati karena konsumsi durian yang berlebihan juga dapat menimbulkan efek berbahaya.
Mengutip Baby Center, ibu hamil yang mengalami diabetes gestasional (diabetes di masa kehamilan) harus menghindari makan durian, karena buah ini memiliki kandungan gula yang tinggi.
Karena itu konsultasikan dengan dokter sebelum mengonsumsi durian, terutama jika Anda baru pertama kali mengonsumsinya.
Jadi, apakah boleh ibu hamil makan durian? Jawabannya, boleh selama tidak berlebihan, cukup 1-2 biji durian, dan perbanyak minum air putih setelahnya untuk menetralisir sisa rasanya di dalam mulut.
下一篇:Jelang Aksi Berantas Korupsi, Pentolan 212 Diteror!
相关文章:
- Tegas! Megawati Minta Cakada PDIP Berani Lawan Intimidasi saat Pilkada 2024
- Sepasang Kekasih Dibacok Begal Di Cakung, Satu Korban Kritis
- KPK Tertibkan Tambang Ilegal Beromzet Rp 1,07 Triliun di Sekotong
- 288 Cagar Budaya Asal Indonesia Pulang dari Belanda, Bisa Dilihat di Museum Nasional
- 90 Persen Anak di Pulau Jawa Terpapar Timbal
- Kemenperin Tegaskan Pentingnya Pembentukan P3DN untuk Kendalikan Produk Impor
- Sengketa Lahan Berujung Bentrok Massa Bayaran Di Kembangan, 2 Orang Terluka Akibat Sabetan Sajam
- Pahami Perbedaan Asuransi Syariah dan Konvensional
- 2025韩国传媒专业大学排名
- Iptu Rano Tak Kapok Meski Jadi Korban Pembacokan Saat Tawuran: Gas Terus!
相关推荐:
- Terpangkas Rp13 Ribu, Harga Emas Antam Jelang Akhir Pekan Ini Dipatok Rp1.910.000 per Gram
- Apa Itu Lavender Marriage? Kenali Konsep dan Maknanya
- Rebranding Perusahaan, Wapres Sampaikan Harapan bagi ReIndo Syariah
- KPK Tertibkan Tambang Ilegal Beromzet Rp 1,07 Triliun di Sekotong
- Keunggulan Beras Lokal, Tak Kalah dengan Impor
- Bali Bersih
- Polisi Tangkap 3 Pelaku Penyekapan Wanita Di Apartemen Kemayoran
- Syarat Penerima Bantuan Pangan Non Tunai 2024, Mekanisme, dan Prosedur Cek di Sini
- 4 Nama Ajudan Presiden Prabowo Subianto dari TNI
- Prodi Arsitektur President University Presentasikan Tiga Paper di Simposium Kyoto Jepang
- Investor Waspada! Pergerakan Saham KIJA dan KOPI Masuk Pantauan BEI
- PKS Puji Pidato Perdana Prabowo Sebagai Presiden, Nilainya 99 Persen, Benar
- Bagian Daging Ayam Mana yang Paling Tinggi Protein?
- Jangan Santap 7 Makanan Ini Bersamaan dengan Pisang
- CCEP Indonesia Libatkan Mahasiswa dalam Atasi Masalah Sampah, Rektor ITS Berikan Respon
- Tiga Hakim PN Surabaya yang Vonis Bebas Robert Tannur Ditangkap Kejagung!
- Ahmad Muzani Puji Langkah Prabowo Hapus Utang Macet Petani dan UMKM
- Alasan Kenapa Makanan di Bandara Harganya Lebih Mahal
- Mau Tambah Penghasilan Tanpa Resign? Yuk Coba Kerja Remote
- Anindya Bakrie Buka Suara soal Pertemuannya dengan Asrjad Rasjid